RAPAT KOORDINASI DITBINMAS POLDA SUMSEL BERSAMA BUJP DAN PENGGUNA JASA PENGAMANAN UNTUK TINGKATKAN KINERJA SATPAM DALAM HARKAMTIBMAS

Sumatera Selatan175 Dilihat

IBI SUMSEL~Ditbinmas polda sumsel melakukan rapat koordinasi bersama Badan Usaha Jasa Pengamanan (BUJP)dan pengguna jasa pengamanan untuk tingkatkan kinerja satpam dalam harkamtibmas pada hari senin tanggal 17 oktober 2022 jam 08 00 Wib sampai dengan selesai di gedung presisi lantai 7 polda sumsel.hadir dalam rapat koordinasi tersebut selain para pimpinan Badan Usaha Jasa Pengamanan dan pengguna jasa pengamanan hadir pula ketua Asosiasi Badan Usaha Jasa Pengamanan (ABUJAPI )DPD sumsel yaitu Bapak.Novembriono,SE dan ketua Asosiasi Profesi Satpam Indonesia (APSI )DPD Sumsel yaitu Bapak Rano karno.SH.MH.adapun rangkaian acara nya sebagai berikut

  1. Pembukaan
  2. Pembacaan doa
  3. Arahan dir binmas polda sumsel
  4. Anev satpam hebat oleh kasubdit satpam/polsus
  5. Penutup
    Dalam kesempatan tersebut Dirbinmas polda sumsel Kombes.Heru trisasono SIK.M.SI mengarah kan kepada seluruh Badan Usaha Jasa Pengamanan dan pengguna jasa pengamanan untuk tingkat kan kinerja satuan pengamanan dalam harkamtibmas dan aktif di dalam program ditbinmas polda sumsel absensi satpam hebat.

WARTAWAN
Mang Zai